dimungkinkan.blogspot.com

Bagian komputer serta fungsinya

Bagian komputer serta fungsinya

Bagian komputer yang dimaksud disini adalah perangkat keras atau hardware, hardware adalah komponen pada komputer yang dapat terlihat dan disentuh secara fisik. 

Hardware sendiri di bagi menjadi 3 bagian yaitu

1. Input Device (perangkat masukkan)
Perangkat masukan berfungsi untuk memasukkan data, baik berupa teks, foto, maupun gambar ke dalam komputer. komponen yang termasuk input device :
  • Keyboard
  • Mouse
  • Joystick
  • Scanner
  • Webcam
  • Bar code Reader
  • light pen
  • Touch Screen


2. Output Device (Perangkat output)
perangkat keluaran dipergunakan untuk menampung dan menghasilkan data yang dikeluarkan. komponen yang termasuk Output Device:
  • Speaker
  • Monitor
  • Printer
  • Infocus
3. Perangkat pengolah data (CPU)
Perangkat pengolah berfungsi untuk mengolah data yang masuk lewat input device dan akan ditampilkan pada output device
Komponen Perangkat pengolah data :
  • VGA Card.
  • Casing
  • Power Supply
  • Motherboard 
  • Prosesor
  • RAM
  • Harddisk
Sekian artikel tentang bagian-bagian penyusun komputer, jika ada kekurangan dalam artikel diatas jangan sungkan untuk memberikan komentar. terima kasih sudah berkunjung.



share this article to: Facebook Twitter Google+ Linkedin Digg
Posted by Willian, Published at 22.21 and have 0 default-disqus

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Sponsor Link : A.W.Surveys - Get Paid to Review Websites!